GLOBALBUSINESS.ID, Jakarta – Satuan Lalu Lintas Polres Kutai Kartanegara bersama dengan Penanggung Jawab Jasa Raharja Wilayah Kutai Kartanegara Iksan Nur Abadi melakukan pemasangan spanduk himbauan keselamatan di beberapa titik strategis di wilayah Kutai kartanegara Pada rabu (26/02/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya tertib berlalu lintas serta mengurangi angka kecelakaan di jalan... Read More












