GLOBALBUSINESS.ID, Jakarta – Pesisir Selatan – Dalam rangka meningkatkan keselamatan dan perlindungan bagi penumpang angkutan kapal wisata, Jasa Raharja bersama Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan melaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Penguatan Komitmen Program Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang, yang berlangsung di Gedung UDKP Kantor Camat Koto XI Tarusan pada hari Selasa, 29 Juli 2025. Kegiatan ini merupakan tindak... Read More