GLOBALBUSINESS.ID, Jakarta – Jasa Raharja Kantor Wilayah Kalimantan Tengah terus memperkuat upaya pencegahan kecelakaan lalu lintas dengan menyasar lingkungan pendidikan. Pada Senin (29/09), melalui Penanggung Jawab Samsat Pulang Pisau, Enrico Butarbutar, Jasa Raharja melaksanakan sosialisasi Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas (PPKL) di SMA PGRI Pulang Pisau, Kecamatan Kahayan Hilir. Kegiatan ini bertujuan menjadikan guru... Read More