GLOBALBUSINESS.ID, Jakarta – PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk terus menunjukkan prospek kinerja yang positif. Hal ini tercermin dari pertumbuhan EBITDA yang meningkat hingga 11% pada periode kinerja sampai dengan Kuartal III Tahun 2024, mencapai US$685,81 juta. Pencapaian ini juga mencerminkan pertumbuhan EBITDA yang berkelanjutan pascarestrukturisasi, di mana hingga Kuartal III-2023, Garuda berhasil mencatatkan EBITDA sebesar... Read More