GLOBALBUSINESS.ID, Jakarta – Transaksi QRIS di sejumlah bank BUMN pada tahun 2022 mengalami peningkatan drastis, baik dalam jumlah transaksi maupun volumenya. Layanan yang dirilis oleh Bank Indonesia (BI) pada Agustus 2019 ini ternyata sangat diminati nasabah bank BUMN dan berdampak pada transaksi QRIS yan meroket. Seperti yang terjadi di PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk,... Read More